Sudut pandang tentang ilmu dunia dan ilmu akhirat

Belajar dan mendalami syariah Islam dalam hal ekonomi, science, sosial, sehingga tidak terjebak pada sekulerisme. 

Jangan sampai kita terkecoh pada orang yang mengatakan ekonomi bukan urusan akhirat. Belajar saja ini, sedangkan matematika, sosial, bisnis maupun pengetahuan lain itu dianggap tidak penting dan hanya urusan dunia. 

Mereka mendikotomikan pengetahun yang hakikatnya sumber semua ilmu adalah Allah SWT. 


Semua adalah ilmu akhirat jika kita ikhlas karena itu.

Dan tujuannya adalah memberikan kebermanfaatan pada manusia dan rahmatan lil alamin.



PS. Inspirasi dari Guru Gembul dan DR (H.C.) Dwiono Koesen, S.E.,M.M

Simple man, High Attitude