Kebahagiaan itu pilihan dan keputusan-mu sendiri

Siapa yang membuat kamu bahagia?

Pasangan-mu? Bos-mu? Orang tua-mu? Teman-mu? Anak-mu?

.

Pada hakikatnya, kebahagiaan itu tergantung pada DIRI-MU SENDIRI.

Bukan orang lain.

.

Silahkan baca beberapa teknik sederhana yang terbukti bisa meningkatkan kebahagiaan dalam hidup di tulisan blog ini. Praktek dan latihlah terus menerus. Setiap waktu, setiap hari.

.

Bahagia itu dimulai dari hal-hal kecil, terus menerus, dan konsisten. Jangan biarkan hal-hal diluar kamu membuat kamu kehilangan kebahagiaan dan mengijinkan hal-hal negatif dalam hidup kamu.


Sebenarnya, membaca tulisan di blog ini, menonton video di youtube, mengikuti berbagai seminar tidak akan banyak membantu kamu menjadi benar-benar bahagia. Karena kamu harus BERTINDAK!

Tindakan kamu adalah bagian terpenting dalam mencapai kebahagiaan-mu sendiri.

Buatlah suatu catatan kecil yang bisa kamu praktekkan dari apa yang sudah kamu pelajari. Ambil saja 3-4 hal yang bisa dilakukan rutin setiap hari. 

Baca catatan itu setiap hari.

Lakukan konsisten 21-30 hari.

Hingga akhirnya kamu akan memiliki kebiasaan baru yang menjadikan kamu lebih bahagia.

.

Jika kamu perlu teman dan rekan untuk menjalani teknik ini.

Hubungi disini.

Simple man, High Attitude